Sumber Makanan Vitamin A

star

Informasi tentang Vitamin A

  • Vitamin A membantu menjaga penglihatan menjadi normal dan menjaga kulit serta meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Hal ini juga menyokong pertumbuhan dan perkembangan normal pada anak.
  • Vitamin A adalah vitamin yang larut dalam lemak yang disimpan dalam tubuh Anda.
  • Anda mendapatkan vitamin A dari beberapa makanan hewani dan makanan nabati. Makanan nabati mengandung karotenoid yang merupakan bentuk dari Vitamin A. Karotenoid seperti beta-karoten dikonversi menjadi vitamin A dalam tubuh.



Usia dalam Tahun
Kebutuhan Harian micrograms(mcg)/hari
Batas Maksimal**
(mcg)/Hari
Pria Usia 19 Tahun Keatas
900
3000
Wanita Usia 19 Tahun Keatas
700
3000
Wanita Hamil 19 Tahun Keatas
770
3000
Wanita Menyusui 19 Tahun Keatas
1300
3000


**Jumlah ini termasuk sumber hewani dan suplemen vitamin A tetapi bukan Vitamin A (karotenoid) yang ditemukan dalam makanan nabati. Anda tidak harus berhati-hati tentang jumlah vitamin A yang Anda makan atau mengkonsumsi dalam suplemen yang berasal dari sumber tanaman. 

 
Wortel Mengandung Vitamin A (Karotenoid)

Kandungan Vitamin A dalam Makanan


Sumber vitamin A yang paling banyak terdapat pada hati, produk susu dan ikan. Karotenoid juga dapat ditemukan dalam sayuran dan buah berwarna hijau gelap, kuning, oranye dan merah.

Tabel berikut akan menunjukkan sumber vitamin A. Jumlah vitamin A, terdaftar untuk buah-buahan dan sayuran (juga dikenal sebagai setara aktivitas retinol) adalah jumlah vitamin A yang tersedia setelah diubah tubuh menjadi vitamin karotenoid.

Makanan
Jumlah Penyajian
Vitamin A (mcg)
Sayuran dan Buah
Sayuran
Ubi jalar beserta kulit yang di masak
1 sedang 
1096
Labu kuning dan yang kaleng
125 mL (½ cup)
1007
Jus wortel
125 mL (½ cup)
966
Wortel dimasak
125 mL (½ cup)
653-709
Wortel muda mentah
8 buah (80 g)
552
Sawi dimasak
125 mL (½ cup)
406-516
Bayam dimasak
125 mL (½ cup)
498
Lobak hijau dimasak
125 mL (½ cup)
290-466
Selada hijau
250 mL (1 cup)
258
Paprika Merah dimasak
125 mL (½ cup)
106

Buah
Apricots, Kering
60 mL (¼ cup)
191
Apricot, Kaleng
125 mL (½ cup)
169
Melon mentah
125 mL (½ cup)
143
Susu dan Bahan Olahannya
Keju
Keju Susu Kambing
50 g (1 ½ oz)
243
Keju Cheddar
50 g (1 ½ oz)
220
Ricotta
125 mL (½ cup)
140-156
Susu
Skim, 1%, 2%, susu coklat
250 mL (1 cup)
137-163
Susu kedelai
250 mL (1 cup)
103-104
Daging dan sejenisnya
Daging
Hati kalkun dimasak
75 g (2 ½ oz)
16950
Hati sapi dimasak
75 g (2 ½ oz)
15052-15859
Hati Domba dimasak
75 g (2 ½ oz)
5618-5836
Hati Ayam dimasak
75 g (2 ½ oz)
3222
Ikan dan makanan laut
Belut dimasak
75 g (2 ½ oz)
853
Tuna dimasak
75 g (2 ½ oz)
491-568
Kerang dimasak
75 g (2 ½ oz)
128
Ikan Salmon dimasak
75 g (2 ½ oz)
112 -118
Tiram dimasak
75 g (2 ½ oz)
110
Ikan Bluefish dimasak
75 g (2 ½ oz)
104
Alternatif daging
Telur dimasak
2 bh
190-252
Minyak
Minyak Hati Ikan COD
5 mL (1 tsp)
1382
* Wanita hamil harus membatasi asupan hati untuk satu porsi setiap dua minggu.

Semoga bermanfaat, Viva Nutricia !!!

Sumber Makanan Vitamin A
star

0 komentar:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan Baik dan Sopan :)